Manfaat Biji Alpukat Biji alpukat sering kali dibuang begitu saja. Biji alpukat mengandung lebih dari 70% antioksidan, menjadikannya sumber makanan yang sangat baik dengan berbagai manfaat kesehatan. Meski terkesan tidak biasa, Anda bisa mengonsumsi dan mencampurkannya untuk membuat jus atau smoothies. Biji alpukat juga bisa ditumbuk secara terpisah menjadi bubuk …
Baca Selanjutnya »